VISI

Menjadi wadah pengembangan potensi mahasiswa ekonomi islam yang unggul, berintegritas, dan berkontribusi positif bagi masyarakat. 

MISI

1. Menjadi wadah aspirasi yang efektif bagi mahasiswa prodi ekonomi islam

2. Meningkatkan kualitas akademik dan non-akademik mahasiswa ekonomi islam dengan memberikan ruang kepada mahasiswa.

3. Menumbuhkan jiwa kepemimpinan, solidaritas, dan tanggung jawab pada mahasiswa ekonomi islam.