VISI

Mewujudkan generasi mahasiswa millenial berlandaskan islam dengan berwadahkan himpunan mahasiswa prodi sebagai tempat manifestasi

ekonomi islam

MISI

1. Mewadahi dan mengakomodir seluruh aspirasi serta kompetensi yang dimiliki mahasiswa prodi ekonomi islam

2. Merealisasikan program kerja sesuai dengan indikator kinerja utama prodi dengan potensi sumberdaya mahasiswa prodi