Qur'anic Islamic Economic Synergy adalah salah satu program kerja yang berfokus pada ajang perlombaan yang bernuansa Qur'an. Lomba yang akan diselenggarakan seperti: MHQ (Musabaqoh Hifdzil Qur'an), MTQ (Musabaqoh Tilawatil Qur'an) dan Da'i.