Entrie adalah sebuah program kerja berupa pembekalan materi entrepreneur kepada mahasiswa baru sekaligus praktek open tenant yang diselenggarakan di masa ospek prodi, dengan tujuan mengenalkan cara berwirausaha kepada mahasiswa baru dengan dibekali materi sekaligus praktek.