Rutinan Banjari & Khataman, salah satu program kerja berkelanjutan dibidang sholawat guna meningkatkan minat dan bakat mahasiswa Program Studi Ekonomi Islam. Kegiatannya adalah rutinan banjari yang dapat menjadi wadah pengembangan keterampilan dan potensi Mahasiswa Program Studi Ekonomi Islam